Monthly Archives: February 2020
NGAJI SANTUY ALA SANTRI BERSAMA KH. IMAM CHAMBALI DAN ABAH TOPAN
Dalam rangkaian kegiatan kegiatan MILAD MAN Lumajang ke 28, pada tanggal 28 Februari 2020 bertempat di Sport Centre MAN Lumajang diselenggarakannya kegiatan Pengajian Umum bertajuk “Ngaji Santuy Ala Santri” atau Ngaji santai
INFORMASI PPDB MAN LUMAJANG TAHUN PELAJARAN 2020/2021
Assalamualaikum… Penerimaan Peserta Didik Baru MAN Lumajang Tahun Pelajaran 2020/2021 sudah dibuka loh… Untuk Info Pendaftaran serta Tata Cara Pendaftaran dan Timeline pendaftaran bisa dilihat link dibawah ini : ayo
PRAMUKA MAN LUMAJANG TAMU KEHORMATAN DALAM LATIHAN GABUNGAN PENEGAK TAHUN 2020 DI MAN 2 KOTA MALANG
Minggu, 23 Februari 2020 bertempat di MAN 2 Kota Malang, Pramuka MAN Lumajang berperan aktif mengikuti kegiatan Latihan Gabungan Pramuka Penegak tahun 2020. Hadir sebagai Tamu Kehormatan PRAMANJA sebutan dari Pramuka MAN
JAULATUL QOLBI Merajut Mimpi, Mengukir Prestasi Dengan Dzikir, Fikir dan Amal Sholeh
Jaulatul Qolbi merupakan bagian kegiatan dalam menyiapkan peserta didik khusus kelas XII IPA IPS dan Agama menghadapi UM-BK, UAMBN K, UNBK. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Sabtu, 22 Pebruari 2020 di IC
SISWA MAN LUMAJANG HADIRI ATRAKSI PENERJUN LANUD ABDURRAHMAN SALEH
Senin, 17 Februari 2020 bertempat di Stadion Semeru Kabupaten Lumajang tampak ramai di datangi oleh siswa SMP/MTs/SMA/MA/SMK di wilayah kota Lumajang. Hal itu dikarenakan diselenggarakannya atraksi manuver penembakan musuh dari udara dan
PELAKSANAAN UM-BK MAN LUMAJANG TP. 2019/2020
Ujian Madrasah Berbasis Komputer (UM-BK) di MAN Lumajang dilaksanakan pada tanggal 15 s.d 22, 27 dan 28 Februari 2020. Ujian kali ini dilaksanakan dalam 10 ruang dengan menggunakan HP dan Komputer. Sebanyak
STADIUM GENERAL MAN LUMAJANG
Pada Sabtu 8 Februari 2020 bertempat di Aula Lantai 2 dan Islamic Center Madrasah Aliyah Negeri Lumajang diadakan acara Stadium General Program PRODISTIK MAN Lumajang dengan ITS (Institut Teknologi Sepuluh November) Surabaya.
AN NAFISAH GROUP MAN LUMAJANG JUARA 1 FESTIVAL AL BANJARI
MAN Lumajang kembali menjadi juara dalam Festival Al banjari tingkat pelajar se kabupaten lumajang tingkat SMA/SMK/MA yang ada di Kabupaten Lumajang bertempat di SMAN 2 LUMAJANG pada hari jum’at , 7 Februari
LAUNCHING DAN BEDAH NOVEL MADILOVE KARYA ARYA KAMARA
Suasana pada saat itu terasa berbeda selepas kegiatan sholat Jumat di Islamic Centre MAN Lumajang 7 Februari 2020, biasanya waktu tersebut digunakan dalam kegiatan Jumat Berkah, namun kali ini benar-benar terasa Berkah
SHOLAT GHOIB : SISWA MAN LUMAJANG, UCAPAN SELAMAT JALAN KEPADA KH. SOLAKHUDIN WAHID (GUS SHOLAH)
Indonesia berduka atas wafatnya KH. Sholahuddin Wahid, beliau sosok ulama yang karismatik, menjadi panutan semua umat dalam membangun peradaban bangsa Indonesia tercinta. Kepergiannya membawa duka dalam bagi rakyat Indonesia, warga NU pada
PEREKAMAN E-KTP DI MAN LUMAJANG
Gerakan Indonesia Sadar Adminduk (GISA) yang dimotori oleh Kantor Dinas dan Kependudukan Kabupaten Lumajang bergerak cepat dengan menjemput bola mendatangi sekolah-sekolah termasuk di MAN Lumajang. Hari ini pada hari Sabtu, 01 Februari