Membangun Kader Berkualitas Melalui Diklat Koperasi Siswa Al-Barokah MAN Lumajang

https://manlumajang.sch.id,HUMAS-Pada hari Senin, 24 Juni 2024, pengurus koperasi Al Barokah MAN Lumajang bersama para pembina dan senior koperasi melakukan kegiatan Diklat Koperasi dan Studi Kooperatif yang sangat bermakna. Mereka mengunjungi UIN KHAS Jember dan sebuah perusahaan kemasan untuk mempelajari lebih dalam tentang packing produk teh kelor MAN Lumajang. Kegiatan ini bertujuan untuk memperkuat kompetensi dan…

Selengkapnya